Arti Kata

Temukan arti kata atau makna kata sesuai dengan referensi Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI)



Arti kata wali

1 orang yang menurut hukum (agama, adat) diserahi kewajiban mengurus anak yatim serta hartanya, sebelum anak itu dewasa;
2 pengasuh pengantin perempuan saat menikah;
3 orang saleh; penyebar agama Islam;
4 kepala pemerintah;
- wali Allah orang yang suci dan keramat sehingga dipandang sebagai orang yang dekat dengan Allah swt.;
- wali hakim pejabat urusan agama yang bertindak sebagai wali pengantin perempuan dalam pernikahan jika pengantin perempuan tidak mempunyai wali;
- wali kelas guru yang diserahi tanggung jawab membina murid di sebuah kelas;
- wali kota kepala kota madya; kepala wilayah kota administratif;
- wali negara kepala negara dari negara bagian;
- wali negeri 1 kepala negeri;
2 gubernur jenderal;
- wali murid orang tua atau orang yang mewakili orang tua murid;

Kumpulan pertanyaan TTS untuk jawaban wali

- ... kelas (guru yang diserahi tugas membina murid dalam satu kelas)
- ... Songo
- Band yang mempopulerkan lagu "Ada Gajah Di Balik Batu"
- Grup band Indonesia yang mempopulerkan lagu berjudul Yank
- Grup band yang mempopulerkan lagu "Cari Jodoh"
- Grup band yang mempopulerkan lagu Bocah Ngapa Yak
- Grup band yang salah satu lagunya berjudul Bocah Ngapa Yak
- Major
- Nama band Indonesia
- Orang yang diserahi kewajiban mengurus anak yatim sebelum dewasa
- Orang yang menjadi penjamin dalam pengurusan dan pengasuhan
- Orang yang menurut hukum diserahi kewajiban mengurus anak yatim sebelum dewasa
- Orang yang oleh agama diserahi kewajiban mengurus anak yatim
- Pengasuh anak
- Pengasuh pengantin perempuan pada waktu menikah
- Seorang penjamin dalam mengasuh anak