Arti Kata

Temukan arti kata atau makna kata sesuai dengan referensi Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI)



Arti kata terlompat

1 tiba-tiba atau tidak sengaja melompat: mendengar berita tt kelahiran anaknya yang pertama, ~lah la dari tempat duduknya karena gembira;
2 ki terlanjur terucapkan (dengan tidak disengaja atau di luar kesadarannya): ketika dalam keadaan emosi, kata-kata kasar ~ dari mulutnya yang melukai hati lestrinya;