Arti Kata

Temukan arti kata atau makna kata sesuai dengan referensi Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI)



Arti kata suci

1 bersih (dalam arti keagamaan, seperti tidak kena najis, selesai mandi janabat): air suci; badannya suci;
2 bebas dari dosa; bebas dari cela; bebas dari noda; maksum: Nabi keramat;
4 murni (tt hati, batin): terbit dari hati yang suci;
- suci dari bersih (dari); bebas (lepas) dari: suci dari sifat kecurangan;

Kumpulan pertanyaan TTS untuk jawaban suci

- ... Dalam Debu (judul lagu yang dipopulerkan oleh Iklim)
- Bebas dari dosa
- Bebas dari dosa, bebas dari cela, bebas dari noda
- Bebas dari noda
- Bersih (dalam arti keagamaan, seperti tidak kena najis)
- Bersih dan bebas dari dosa
- Bersih dari dosa
- Bersih dari dosa, bebas dari cela
- Bersih, bebas dari dosa
- Bersih, tak bernoda
- Kudus
- Stand Up Comedy Indonesia
- Tanah ... (Mekah dan Medinah)
- Tanpa dosa
- tanpa najis
- Tidak kotor
- Tidak najis