Arti Kata

Temukan arti kata atau makna kata sesuai dengan referensi Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI)



Arti kata satuan

1 bilangan bulat positif terkecil dari bilangan seluruhnya (bilangan satu): bilangan 235 ~nya 5, puluhannya 3, dan ratusannya 2;
2 standar atau dasar ukuran (takaran, sukatan, uang, dsb): meter ialah ~ ukuran panjang, sedangkan gram ~ berat;
3 sekelompok orang (tentara, alatalat, dsb) yang merupakan keutuhan: ~ pasukan bermotor;
4 perangkat; unit;

Kumpulan pertanyaan TTS untuk jawaban satuan

- Bilangan bulat positif terkecil dari bilangan seluruhnya