Arti Kata

Temukan arti kata atau makna kata sesuai dengan referensi Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI)



Arti kata pengampu

1 penyangga; penyokong; penopang: panggung darurat itu roboh karena ~ nya patah;
2 (orang) yang memerintah (negeri, kerajaan, dsb);
3 orang yang menjaga keselamatan orang lain; wali; orang tua; ~ susu kain bebat penyangga payudara