Arti Kata

Temukan arti kata atau makna kata sesuai dengan referensi Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI)



Arti kata pendam, memendam

1 menanam (untuk menyembunyikan dsb) dIm tanah: ~ menyembunyikan; menyimpan (tt perasaan, rahasia, dsb) ia hanya bisa menangis dan ~ kesedihannya dalamm hati; tidak bisa ~ rahasia;
3 (~ diri) menyembunyikan diri; tidak keluar rumah; tidak menampakkan diri dalamm dunia ramai: setelah dua tahun ~ diri ia kelihatan semakin matang memendamkan 1 memendam (menanam) sesuatu dalam tanah untuk orang lain: beliaulah yang ~ harta itu di bawah pohon asam;
2 (~ diri) à memendam diri; terpendam 1 tertanam (dalam tanah dsb): mencari harta ~;
2 tersimpan dalam hati: perasaan cinta itu sudah lama ~ di hatinya;
3 tersembunyi (tidak diketahui atau digunakan): tidak sedikit tenagatenaga ~ yang sewaktu-waktu bisa digunakan untuk membangun negara; pendaman sesuatu yang dipendam