- Gorengan dari singkong dan gula merah khas Sunda - Makanan khas dari daerah Bandung, Jawa Barat, yang terbuat dari parutan singkong yang bagian dalamnya diisi dengan gula merah kemudian digoreng - Penganan dibuat dari singkong dan gula merah yang digoreng seperti comro