Arti Kata

Temukan arti kata atau makna kata sesuai dengan referensi Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI)



Arti kata menjalar

1 berjalan melata (tt binatang yang panjang seperti ular): ular itu ~ di balik semak pohon besar;
2 merambat (tt tumbuhan yang berpokok panjang seperti rotan): akar pohon mangga seringkali ~ ke mana-mana;
3 menular (tt penyakit): penyakit demam berdarah telah ~ ke seluruh kampung;
4 merembet (tt api): api ~ dari satu bangunan ke bangunanbangunan lain di sekitarnya;
5 meluas; merata: berita itu sudah ~ ke seluruh negeri

Kumpulan pertanyaan TTS untuk jawaban menjalar

- Merambat, meluas