Arti Kata

Temukan arti kata atau makna kata sesuai dengan referensi Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI)



Arti kata mengerasi

1 memaksa; mengga-gahi: ia selalu ~ anak buahnya untuk bersikap disiplin;
2 memperlakukan dengan keras; bertindak keras kpd: ia selalu ~ anakanaknya, tidak memanjakannya; mengeraskan 1 menjadikan keras: batu dan aspal dapat ~ jalan-jalan;
2 ki menyangatkan (tt arti kata): fungsi kata "pun" dalam kalimat itu ialah ~ arti;
3 ki menguatkan: itulah yang ~ dugaanku;
4 ki ark memaksa: ~ dia meninggalkan rumahnya;