Arti Kata

Temukan arti kata atau makna kata sesuai dengan referensi Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI)



Arti kata mengangkat

1 membawa ke atas; menaikkan; meninggikan: sang Juara ~ piala yang telah berhasil diraihnya tinggi-tinggi;
2 membawa pergi: anak itu disuruh ~ jemuran;
3 (mulai) melakukan (menyatakan): ~ sumpah;
4 menaikkan (pangkat dsb); menetapkan menjadi (pegawai dsb): tahun ini pemerintah ~ empat orang duta besar;
5 mengambil, menjadikan, mengakui sebagai (anak, saudara, dsb): mereka telah ~ anak itu sebagai anak sendiri; ~ bahu menyatakan tidak tahu; ~ diri sombong; ~ kening (alis) mengernyitkan kening; keheranan; ~ makanan (hidingan) 1 menghidangkan makanan;
2 mengambil piring (sisa makanan dsb) sesudah selesai makan; ~ pundak mengangkat bahu; ~ sembah menyembah; ~ senjata (mulai) berperang; ~ sumpah bersumpah; ~ tangan 1 menaikkan kedua tangan sampai ke atas bahu tanda tak akan melawan atau menyerah;
2 putus asa;