Arti Kata

Temukan arti kata atau makna kata sesuai dengan referensi Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI)



Arti kata mendalam

1 meresap (masuk) ke dalam: pengaruh karya sastra itu ~ bagi anak-anakny;
2 makin sangat; bertambah parah (tt kemiskinan, penyakit): penderitaan rakyat telah ~; masalahnyasemakin ~;
3 ki akrab (intim, mesra) sekali: hubungan antara kedua sahabat itu sangat ~;
4 luas sampai hal yang sekecil-kecilnya: pengetahuan dalam bidang tarian cukup ~;
5 berurat-berakar (tt kebencian, dendam): sakit hatinya telah ~;
6 sungguh-sungguh; benar-benar: orang tuanya menyatakan harapan yang ~ agar pendidikannya selesai tepat waktu; terperinci; matang: persoalan itu akan dibicarakan secara~;

Kumpulan pertanyaan TTS untuk jawaban mendalam

- Meresap (masuk) ke dalam (seperti lebih paham, lebih mengerti)