1 membiarkan supaya dimakan; 2 memberi sesuatu supaya dimakan; 3 memakan untuk termakan 1 sudah dimakan: padinya habis ~ tikus; 2 bisa dimakan: nasi sebanyak itu tidak mungkin ~ habis olehnya; 3 tidak sengaja dimakan: kue bagiannya ~ temannya; 4 ki dirusakkan; dihabiskan, dsb: rumahnya juga api; 5 ki dipengaruhi: jangan sampai kita ~ oleh berita-berita bohong; 6 ki masuk; terserap: nasihat itu ~ di akalnya; pelajaran itu tidak ~ olehnya; 7 dikenai; dilukai, dsb: dia tidak ~ senjata; makanan segala apa yang boleh dimakan (seperti lauk-pauk, kue-kue): ia pandai memasak ~; restoran itu menghidangkan ~ Indonesia; ~ berserat makanan yang mengandung serat, berasal dari buah-buahan atau sayursayuran yang berguna untuk melancarkan saluran pencernaan: untuk menjaga kesehatan, ia selalu memakan ~ berserat; ~ energi tinggi makanan yang bergizi, rendah kalori, rendah lemak, sedikit gula, dan tanpa bahan pengawet; ~ energi rendah makanan yang kandungan kalorinya tidak cukup tinggi, kurang bergizi, kaya lemak, kadar gula tinggi, dan mengandung bahan pengawet, pewarna sintetis, dsb; ~ hijau makanan yang berupa rumput-rumputan (untuk binatang) atau dedaunan (untuk orang); ~ kecil makanan ringan; ~ ringan makanan yang bukan berupa nasi (seperti kuekue sebagai makanan selingan di antara waktu-waktu makan); kudapan: setiap pukul 10.00 para peserta penataran mendapat ~ ringan; ~ tenggelam makanan buatan yang dibuat dengan mesin pelet yang campuran bahan makanannya ditekan melalui suatu cetakan pd suhu tertentu sehingga menghasilkan pelet yang tenggelam apabila dimasukkan ke dalam air; yang memakan; ~ bawang pemarah; memasukkan benang pakan pd tenunan; memakai sesuatu sebagai pakan pd tenunan: ia ~ benang sutera pd lungsin itu;