Arti Kata

Temukan arti kata atau makna kata sesuai dengan referensi Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI)



Arti kata lebar

1 tidak sempit: la memiliki kebun yang cukup lebar;
2 lintang suatu bidang: panjang kebun itu 6Om, lebarnya 4Om;
3 luas: padang itu lebar sekali; dunia masih lebar lebar mulut ki banyak cakap;

Kumpulan pertanyaan TTS untuk jawaban lebar

- Kota terbesar yang ada di Sumatera
- Lapang
- Lapang, tidak sempit
- Panjang X ... (rumus persegi panjang)
- Rusuk yang lebih pendek pada persegi panjang
- Tidak sempit
- Tidak sempit, luas