Arti Kata

Temukan arti kata atau makna kata sesuai dengan referensi Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI)



Arti kata kalang

1. penyangga (bantal, ganjal, dsb); penunjang;
- kalang batang kl uang denda karena melanggar adat atau agama: ia terpaksa membayar - - karena melanggar adat sukunya;
- kalang hulu bantal kepala;

3. nama sj ikan lele; tertangkap di ikan kalang, pb berhadapan dengan orang pandai, kaya, berani, dsb

4. kuda yang berwarna cokelat kehitaman