Arti Kata

Temukan arti kata atau makna kata sesuai dengan referensi Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI)



Arti kata cendawan

Bio golongan jamur (tidak berdaun, dan membiak dengan spora) yang besar, umumnya berbentuk payung (banyak macamnya seperti; sebagai cendawan dibasuh (disesah), ki pucat lesu; sebagai cendawan tumbuh, ki banyak sekali;
- cendawan batang cendawan yang tumbuh pd batang- batang kayu yang telah lapuk;
- cendawan bulan cendawan yang berwarna putih dan besar;
- cendawan telinga cendawan yang bentuknya seperti telinga;

Kumpulan pertanyaan TTS untuk jawaban cendawan

- Jamur
- Jamur (tumbuhan tidak berdaun dan membiak dengan spora) yang besar