Arti Kata

Temukan arti kata atau makna kata sesuai dengan referensi Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI)



Arti kata bergaya

1 berkekuatan; bertenaga; berdaya;
2 mempunyai ragam yang khusus;
3 memakai ragam: hidup ~ ke baratbaratan;
4 mempunyai bentuk khas: candi ~ Hindu;
5 bersikap; bertingkah; bergerak-gerik: berjalan dengan ~ meyakinkan;
6 memakai sikap (gerakan) tertentu (dalam olah raga);
7 bersikap elok (bagus, pantas, dsb);

Kumpulan pertanyaan TTS untuk jawaban bergaya

- berdandan bersolek