Arti Kata

Temukan arti kata atau makna kata sesuai dengan referensi Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI)



Arti kata batu

1 benda keras dan padat yang berasal dari bumi atau planet lain, tetapi bukan logam;
2 akik (untuk mata cincin dsb);
3 intan buatan (untuk melicinkan porosporos pd arloji);
4 baja kecil sebagai pencetus api (pd geretan dsb);
5 baterai (pd lampu senter dsb);
6 buah (dalam permainan catur dsb);
7 kata penggolong bilangan untuk gigi; 8 tonggak (pal, mil); 9 ki keras seperti batu: batu hitam tak bersanding, pb tampaknya lemah lembut, tetapi keras hatinya (sukar mengalahkannya, melawannya, dsb); mengungkit batu di bencah, pb melakukan pekerjaan yang sukar; patah batu hatinya, pb lebih suka berbuat baik kpd orang lain dp kpd keluarga sendiri; lempar - sembunyi tangan, pb melakukan sesuatu (kegiatan dsb), tetapi kemudian berdiam diri seolah-olah tiada tahu, menahu;
- batu akik batu yang dipakai sebagai mata cincin; akik;
- batu alam batu yang terdapat di alam (bukan buatan tangan manusia) yang dipakai sebagai bahan bangunan (hanya memerlukan sedikit saja pengolahan);
- batu api 1 batu untuk membuat api; batu geretan;
2 baja pencetus api (pd geretan);
3 ki penghasut;
- batu apung batu (dari gunung berapi) yang tidak tenggelam di dalam air; batu timbul;
- batu arang arang yang diambil dari dalam tanah yang berasal dari kayu-kayuan yang telah menjadi batu; batubara;
- batu asahan batu untuk mengasah;
- batu bata bahan bangunan yang dibuat dari adonan tanah liat, dicetak persegi panjang kemudian dibakar supaya keras;
- batu berani batu yang mengandung kekuatan listrik (daya penarik); batu sembrani;
- batu bertulis batu yang berisi tulisan kuno; prasasti;
- batu bersurat batu bertulis;
- batu besi batu hitam yang keras;
- batu dacin timah atau logam dengan ukuran tertentu pd dacin untuk alat ukuran timbangan; anak timbangan; - - delima permata yang warnanya merah muda seperti warna buah delima merah;
- batu duga batu (timah) bertali untuk mengukur dalamnya Iaut (sungai dsb);
- batu gamping batuan endapan yang bagian terbesar terdiri dari kalsium karbonat;
- batu gantung batu yang berupa bumbungbumbung yang bergantung yang disebabkan oleh air yang menetes; stalaktit;
- batu geretan baja kecil pencetus api pd geretan; batu api;
- batu giling batu untuk menggiling atau melumatkan Iada (cabai, rempah-rempah, dsb);
- batu ginjaI zat yang membatu dalam ginjal; - - gips batu tahu;
- batu kali batu dari sungai; batu air;
- batu kapur batu yang mengandung kapur; kapur yang masih berupa batu;
- batu karang batu yang berasal dari karang di laut;
- batu kecubung permata (akik) yang warnanya ungu atau biru;
- batu kubur batu yang dipasang di kubur; nisan;
- batu loncatan 1 batu tumpuan melompat (meloncat);
2 ki sarana (jalan, usaha) untuk maju atau untuk memperoleh kedudukan (pekerjaan) yang lebih baik;
3 pangkalan untuk menyerang musuh;
- batu darah batuk mengeluarkan darah;
- batu kering batuk yang tidak berdahak (karena sakit TBC dsb);
- batu rejan penyakit batuk yang batu marmar batu pualam;
- batu merah batu keras (terutama bagi anak-anak); bata;
- batu padas lapisan tanah yang keras menyerupai karang;
- batu tetes batu gantung;
- batu timbang batu dacing;
- batu timbul batu apung;
- batu topas permata yang berwama kuning;
- batu tuIis batu tipis untuk tempat menulis; batu untuk menguji emas;
2 ki percobaan;
buah yang bagian luar dinding buahnya berdaging sedang bagian dalamnya membentuk lapisan yang berkayu atau berserat, misal buah mangga;
- batu betis daging di belakang tulang antara lutut dan telapak kaki; jantung betis; perut betis;
- batu bibir sesuatu yang selalu menjadi bahan pembicaran orang;
- batu bumbung n buah berongga tunggal, berbiji banyak; berasal dari sehelai daun buah yang bila kering merekah pd satu sisis saja; follicle;
- batu cakap buah tutur;
- batu catur anak catur seperti bidak, kuda, gajah, dan benteng;
- batu congklak biji-bijian (kulit lokan dsb) yang dipakai dalam permainan congklak;
- batu dacing batu (anak) dacing (yang dipakai untuk menimbang); anak timbangan;
- batu dada susu wanita; payudara; tetek;
- batu dam keping-keping untuk bermain dam;
- batu hati 1 jantung hati;
2 kekasih yang tercinta;
- batu hidup buah yang masih segar;
- batu kacapuri buah kecil di dalam buah yang biasa (misal jeruk bali atau jeruk pandan);
- batu kalam buah pena;
- batu kaleng buah yang diawetkan dalam kaleng;
- batu keras biji yang agak besar dan keras seperti kemiri;
- batukering buah yang dikeringkan;
- batu kesenian hasil kesenian;
- batu khuldi buah larangan yang dimakan Adam dan Hawa dalam taman Firdaus;
- batu lengan urat besar pd lengan atas;
- batu mata 1 biji mata;
2 kekasih yang tercinta;
- batu mimpi barang apa yang diimpikan;
- batu mulut sesuatu yang menjadi bahan pembicaraan orang; buah tutur;
- batu pantat daging pd kiri kanan pelepasan;
- batu pelir bola-bola isi kantung kemaluan laki-laki; buah zakar;
- batu pembicaraan 1 sesuatu yang dibicarakan; sesuatu yang menjadi pokok pembicaraan;
2 sesuatu yang jadi sebutsebutan orang;
3 hasil pembicaraan;
- batu pena karangan; karya tulis (hasil karangmengarang);
- batu perut orang-orang yang menjadi anggota suatu suku (anak cucu yang turun-temurun dari nenek perempuan);
- batu pikiran pendapat;
- batu pinggang ginjal;
- batu polongan buah-buah berkeping dua (seperti kacang tanah);
- batu sabun buah lerak, Sapindus rarak;
- batu sulung buah permulaan (pertama-tama);
- batu tangan 1 hasil pekerjaan;
2 barang yang dibawa dari bepergian; oleh-oleh;
- batu tutur sesuatu yang menjadi bahan sebut-sebutan (pembicaraan) orang; buah mulut; buah tutur;
- batu merah 1 tanaman yang termasuk dalam keluarga pandan-pandanan, tingginya mencapai 16 meter, berakar tunjang;
2 buah berbentuk lonjong dengan kuncup tertutup dan buah berwarna merah atau cokelat atau cokelat kekuningan, Pandanan conoideus

Kumpulan pertanyaan TTS untuk jawaban batu

- ... akik (pernah booming di Indonesia)
- ... bara (salah satu bahan bakar)
- Akik (untuk mata cincin dsb)
- alat untuk permainan congklak
- Benda keras
- Benda keras dan padat dari bumi, akik
- Benda padat berasal dari bumi atau planet lain, bukan logam
- Kencing ... (nama penyakit)
- Kepala ... (keras kepala)
- Kepala ... (tidak mau menuruti nasihat orang)
- Kepala ... (tidak mau menuruti nasihat)
- kota dingin di jawa timur adalah
- Kota wisata di Jawa Timur
- Lempar _ _ _ sembunyi tangan (peribahasa)
- Lempar ... Sembunyi Tangan (Peribahasa)
- Penahan air di tepi sungai
- Permainan seperti dam
- Salah satu kota di Jawa Timur yang berhawa sejuk dan berpanorama indah

Baru dilihat
Sering dilihat