Arti Kata

Temukan arti kata atau makna kata sesuai dengan referensi Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI)



Arti kata angkatan

1 pendapatan mengangkat: ia pon;
2 bala tentara (segenap tentara dengan senjatanya): ~ Bersenjata Republik Indonesia;
3 pasukan (armada dsb) yang dikirim untuk berperang: dua kali ~ ke Maroko patah di tengah jalan;
4 generasi; sekelompok orang yang sezaman (sepaham dsb): Nur Sutan Iskandar dipandang sebagai tokoh ~ Balai Pustaka;
5 yang diangkat (jabatan, pangkat): ditegaskannya bahwa jabatan wali kota bukan pilihan, melainkan ~;
6 kl selengkap pakaian;
7 ketetapan atau penetapan menjadi pegawai (naik pangkat dsb): ~nya sebagai duta besar disetujui negara yang bersangkutan; ~ baru turunan baru (penganut aliran zaman baru); ~ darat tentara serta alat perlengkapannya untuk berperang di darat; ~ empat puluh lima (1945) 1 para pejuang kemerdekaan yang memelopori, revolusi pd saat-saat menjelang proklamasi kemerdekaan;
2 Sas golongan pengarang dan seniman yang muncul sekitar tahun 1945; ~ laut tentara serta alat perlengkapannya untuk berperang di laut; ~ muda pemuda; turunan yang termuda; ~ negara 1 jabatan pegawai negara;
2 yang diangkat oleh negara; ~ penerus angkatan yang akan menggantikan angkatan sebelumnya; generasi penerus; ~ udara tentara serta alat perlengkapannya untuk berperang di udara;

Kumpulan pertanyaan TTS untuk jawaban angkatan

- ... Bersenjata (ABRI)
- Bala tentara
- Generasi
- Pasukan yang dikirim untuk berperang
- periode
- Pikulan